MEKANISME PEMBELIAN & PENGIRIMAN

        Untuk musim ini mulai lebaran tahun 2013, Padepokan Kenari membatasi  wilayah penjualan kenari dan sistem penjualan serta mekanismenya.

Berikut cara pembelian di Padepokan Kenari :

  • Via Kereta: Pastikan tempat anda di lewati kereta api atau dekat stasiun induk.
  • Via Bus : 
A. Wilayah Jateng, Jabar, & DKI dilewati.
     a. P.O Sumber Alam, Semarang - Magelang - Cilacap.
     b. P.O Santosa, Wonosari - Magelang - Jakarta - Tangerang - Bogor.
B. Wilayah Jateng - Jatim Pastikan dilewati P.O Eka / Mira (Tujuan Magelang - Surabaya).
C. Wilayah Sumatera. P.O Putera Remaja.
  • Jika anda berada di kota yang tidak tercantum maka, bisa cek di terminal / stasiun, dikota anda apakah tempat anda di lewati oleh Bus / Kereta tersebut.
  • Mohon maaf jika kota anda tidak di lewati, kami tidak bisa kirim sementara...
  • Pembelian minimal 3 ekor
  • Ongkir 95rb Sangkar bisa di isi 10 ekor.
  • Anda bisa pilih dari stok hari ini mana kenari yang anda suka.
  • Silahkan telpon kami untuk memastikan segalanya, jangan lewat sms.
  • Setelah anda transfer kami, Burung siap jalan.
  • Kami akan konfirmasi anda jika transfer masuk sekaligus no resi paket / no HP supirnya.
  • Selama perjalanan packing (Sangkar + Krodong), resiko perjalanan menjadi tanggung jawab kami.
  • Ketika burung sudah sampai di kota anda, anda akan di telpon oleh pihak travel kalau burung dah sampai.
  • Selamat membeli,,,Semoga Sukses...
Share this article :
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Padepokan Kenari - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger